Fitur atau Menu yang Ada Dalam Menu Master Barang Pada Software Minimarket

Banyakterdapat fiturdalam menu master barang dalam software minimarket, berikut ini akan Kami ulas fitur-fitur tersebut. Jika Anda mengklik kanan pada form data barang maka akan keluar gambar seperti di bawah ini, Ada 23 Menu di dalamnya:

  1. Cari > untuk melakukan pencarian barang (Ctrl+F).
  2. Reload > untuk meload data barang kembali, otomatis data akan mengambil informasi
    data terbaru (Ctrl+R).
  3. Edit Stok Barang > untuk mengedit stok barang.
  4. Edit > untuk mengedit data barang (F2).
  5. Hapus > untukmenghapus data barang , Terdapat 5 pilihan pada menu hapus:
    a. Hapus
    b. Hapus Sebagian (tandai)
    c. Hapus Semua
    d. Hapus Semua Kategori dan Golongan
    e. Hapus Semua Satuan Beli dan Jual
  6. Open Price All > mengubah open price secara otomatis untuk semua barang dalam
    satu kali klik, open price jika di aktifkan maka saat penjualan barang harga dan diskon
    dapatdiedit atau input secara manual. Terdapat 6 pilihan pada menu open price all:
    a. Open Price (Diskon) > Mengaktivkan diskon persen semua barang agar bisa diketik
    manual pada form penjualan
    b. Not Open Price (All) > Menonaktivkan diskon persen semua barang agar tidak
    bisa diketik manual pada form penjualan
    c. Open Price (Harga) > Mengaktivkan diskon harga semua barang agar bisa diketik
    manual pada form penjualan
    d. Not Open Price (All) > Menonaktivkan diskon harga semua barang agar tidak bisa
    diketik manual pada form penjualan
    e. Open Price (Diskon + Harga) > Mengaktivkan diskon persen dan harga semua
    barang agar bisa diketik manual pada form penjualan
    f. Not Open Price (All) > Menonaktivkan diskon persen dan harga semua barang agar
    tidak bisa diketik manual pada form penjualan
  7. Set Harga Bertingkat > Dalam set harga bertingkat ini bertujuan untuk menentukan
    pelanggan untuk mendapatkan harga khusus seperti pelanggan membeli barang lebih
    dari 10 dan dikenakan harga spesial atau bonus tambahan.
  8. Diskon Barang Global > Berguna pada saat Harga Pembelian Pelanggan Melewati
    Batas Pembelian Tertentu Mendapat Hadiah, Hadiah Bisa Berupa Diskon Rupiah, Diskon
    Persen, Barang yang Didiskon Rupiah, Barang yang Didiskon Persen. “Menu Diskon Barang
    Global akan berlaku pada semua barang (global)”.
  9. Mark Up Harga Jual (persentase) > Membantu Anda untuk memudahkan dalam pengeditan harga jual barang secara banyak, tetapi dalam kategori barang yang sama.
  10. Mark Up Harga Beli (persentase)> Membantu Anda untuk memudahkan dalam pengeditan harga beli barang secara banyak, tetapi dalam kategori barang yang sama.
  11. Rakit Barang > Rakit barang bertujuan untuk membuat barang rakitan, sebagai
    contoh barang A mempunyai isi 3 item (C,D,E), jika barang A dijual maka stok C dan D dan
    E akan berkurang secara otomatis.
  12. History Expired Date > Menampilkan barang yang sudah kedaluwarsa dalam data
    barang.
  13. Excel File > Untuk mempermudahkan dalam melakukanexport dan importdata barang
    dalam jumlah yang banyak dalam format file Microsoft Excel, maka Anda tidak perlu lagi
    menginput satu per satu pada menu Master Barang.
  14. Txt File > Untuk mempermudahkan dalam melakukan export dan import data barang
    dalam jumlah yang banyak dalam format file Txt, maka Anda tidak perlu lagi menginput
    satu per satu pada menu Master Barang dalam.
  15. Cetak Barcode > untuk melakukan pencetakan kode barcode barang.
  16. Cetak Label dan Barcode > untuk melakukan penyettingan kode barcode dan label
    barang.
  17. Pengaturan > untuk melakukan pengaturan dengan layanan web. Terdapat 5 buah
    fitur di dalamnya:
    a. Kode Otomatis > Pada saat penginputan data barang baru, kode barang otomatis
    terisi sendiri.
    b. Master Barang Dual Stok > mengaktivkan dual stok, stok toko dan stok gudang
    pada barang.
    c. Level Harga Toko 1 Bertingkat > berguna untuk membuat pilihan level harga
    sebanyak yang Anda inginkan.
    d. Point isi Otomatis > berguna jika Anda menginginkan pelanggan atau Pelanggan
    Anda mendapat point secara otomatis berdasarkan persentase yang diinginkan dari
    laba penjualan.
    e. Harga per Supplier Aktiv> berguna untuk mengaktivkan harga beli supplier.
  18. Posting ke Web > melakukan pemostingan data ke layanan web.
  19. Tampilkan (Filter) Stok > Menampilkan stok barang berdasarkan harga toko, harga
    partai, harga cabang, semua harga.
  20. Panel Kategori > Menampilkan panel kategori barang.
  21. Panel Detail Barang > Menampilkan panel detail barang.
  22. Panel Barang PO yang blm Diterima >Menampilkan panel barang PO yang belum
    diterima.
  23. Data Barang Calssic Mode > Untuk menampilkan data barang dengan tampilan yang lebih sederhana.

Untuk lebih lengkapnya silakan lihat videonya bawah ini:

Sekian penjelasan mengenai fitur atau menu yang ada dalam menu master barang pada software minimarket. Jika ada pertanyaan yang kurang jelas bisa hubungi adminsoftwaretoko.netKamivia Phone/SMS/WA/Telegram:082313084908. Silahkan coba demosoftware minimarketdansoftware toko hp, atausoftware restoranterlebih dahulu sebelum membeli.

Leave a comment

Your email address will not be published.


*